'ACER' HADIRKAN TABLET ICONIA
Menjawab kebutuhan akan tablet canggih dengan harga yang terjangkau. Acer menghadirkan B1-A71 di Indonesia (30/01), tablet 7 inci berbasis Android ini pertama kali diperkenalkan secara global pada Consumer Electronic Show di Las Vegas.
Dengan prosesor dual-core dan juga sistem operasi Android Jelly Bean, B1-A71 bikin kita jadi makin asyik buat browsing, main game dan juga video streaming dengan cepat dan juga lancar. B1 juga sudah dilengkapi dengan memory internal berkapasitas 8GB, yang masih bisa ditingkatkan hingga 32GB dengan tambahan microSD. Puas banget buat menyimpan lagu, games maupun video. Soal harga, enggak usaha khawatir, girl. B1 ini dibandrol dengan harga Rp 1.599.000.
Dengan prosesor dual-core dan juga sistem operasi Android Jelly Bean, B1-A71 bikin kita jadi makin asyik buat browsing, main game dan juga video streaming dengan cepat dan juga lancar. B1 juga sudah dilengkapi dengan memory internal berkapasitas 8GB, yang masih bisa ditingkatkan hingga 32GB dengan tambahan microSD. Puas banget buat menyimpan lagu, games maupun video. Soal harga, enggak usaha khawatir, girl. B1 ini dibandrol dengan harga Rp 1.599.000.
"Kehadiran Iconia B1 akan melengkapi jajaran tablet Iconia yang sebelumnya sudah beredar di pasar Indonesia. Tablet yang didesain guna menjawab kebutuhan pasar berkembang akan perangkat mobile untuk terhubung secara sosial dan memenuhi kebutuhan hiburan ini, akan memungkinkan pengguna pemula dan young explorers bereksplorasi melebihi batas," ujar Jason Lim, President Director, Acer Indonesia.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar